Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2018

Pengolahan Bandeng Serani

Gambar
Pengolahan Bandeng Serani Dari berbagai olahan hasil perikanan berupa bandeng ini sangat bervariasi antara lain, olahan Bandeng Serani dengan rasa yang khas segar tersebut. Dengan cara tertentu diolah menjadi masakan lain yang tak kalah enaknya dengan bandeng presto, yakni bandeng serani atau pindang serani. Masakan ini cocok disantap saat makan siang. Kuahnya yang asam asin dipadu dengan daging ikan bandeng yang gurih, membuatnya terasa segar dan lezat di mulut. Bahan : 1.       Bandeng 1 Kg isi 2 ekor ikan bandeng, dipotong 3-4 bagian 2.      Bumbu 6 buah bawang merah, diiris 3.      Bawang putih 2 siung bawang putih, diiris 4.      Kemudian 1 batang serai, ambil putihnya lalu memarkan 5.      Bumbu 2 cm lengkuas, memarkan 6.      Bumbu 2 cm jahe, memarkan 7.      Bumbu 4 cm kunyit, memqrkan 8.      Buah belimbing wuluh 2 buah atau secukupnya, bisa diganti dengan tomat 9.      garam dapur secukupnya 10.    gula pasir secukupnya Cara Membuat :

Udang Antartika Pemecah Mikroplastik

Gambar
UDANG ANTARTIKA PEMECAH MIKROPLASTIK Dilansir dari laman The Guardian ( www.theguardian.com)  12 Maret 2018, udang dari Antartika ( Euphausia superba ) mampu mendegradasi mikroplastik menjadi ukuran nano. Penelitian yang dilakukan oleh peneliti dari Australia ini merupakan yang pertama didunia dan dipublikasikan pada jurnal Nature Communications. Penelitian yang diketuai oleh Dr. Armanda Dawson dari Griffith University, Australia ini menemukan bahwa  Euphausia superba  mampu mendegradasi butiran  polyethylene  dengan diameter 31.5 mm menjadi partikel berukuran diameter lebih kecil dari 1 mm. Selanjutnya, penelitian yang dilakukan di akuarium dengan penambahan mikroplastik ini juga menunjukan bahwa sebanyak 94% mikroplastik yang terdegradasi mempunyai ukuran yang lebih kecil dari ukuran awal. Setelah lima hari  Euphausia superba  ini ditempatkan pada kondisi lingkungan yang bebas mikroplastik, tidak ditemukan partikel mikroplastik di dalam tubuhnya. Hal ini menunjukan

Enzim Mutant Pemakan Plastik

Gambar
ENZIM MUTANT PEMAKAN PLASTIK Dilansir dari laman ABC Action News ( www.abcactionnews.com)  17 April 2018, peneliti dari UK dan USA secara tidak sengaja mengembangkan enzim pemakan plastik yang diharapkan dapat mengatasi salah satu polusi terbesar didunia, plastik. Peneliti dari University of Portsmouth, UK dan Department of Energy’s National Renewable Energy Laboratory (NERL), USA mendapatkan penemuan ini ketika sedang menganalisis struktur enzim yang ditemukan di pusat pengolahan sampah di Jepang beberapa tahun lalu. Enzim yang pertama kali ditemukan pada bakteri  Ideonella sakaiensis  201-F6 ini, mampu mendegradasi  polyethylene terephthalate  (PET), komponen pembentuk plastik yang telah dipatenkan pada tahun 1940 dan telah digunkan untuk pembuatan jutaan ton botol plastik. Penelitian yang dilakukan oleh Gregg Beckham ini awalnya bertujuan untuk menentukan struktur dari enzim tersebut, tetapi secara tidak sengaja mengubah performa enzim menjadi lebih baik dalam mendegra

Aplikasi Pemberian Maggot BSF

Aplikasi Pemberian Maggot BSF Tepung Maggot Black Soldier Fly Ada 2 cara pemberian Maggot black soldier fly / Maggot BSF ini kepada hewan ternak, Maggot dapat diberikan dalam bentuk fresh, atau diberikan melalui pengolahan terlebih dahulu. Pemberian dalam bentuk fresh telah terbukti oleh banyak peternak sangat baik, baik itu diberikan untuk ternak unggas maupun ternak ikan seperti ikan lele. Pemberian Maggot BSF dalam bentuk olahan yaitu tepung adalah langkah yang lebih baik lagi dan memberikan banyak keuntungan daripada diberikan dalam bentuk fresh kepada ternak kita. keuntungan pertama adalah dalam hal penyetokan bahan, penyimpanan tepung Maggot tentu akan lebih mudah dan dapat bertahan lama jika dibandingkan dengan menyimpan maggot hidup, selain itu apabila proses penepungan melalui langkah fermentasi, kandungan nutrisi dari Maggot BSF ini akan meningkat tajam dan tentu akan lebih mempercepat pertumbuhan dari hewan ternak. Pakan hasil fermentasi mempunyai keunggulan ya

Siklus Hidup Black Soldier Fly (BSF)

Gambar
Siklus Hidup Black Soldier Fly (BSF) Siklus Hidup Black Soldier Fly (BSF) Siklus hidup yang dimiliki bsf berbeda dengan siklus hidup lalat hijau, bsf memiliki fase lalat lebih pendek dibanding fase larvanya fase hidup lalat hijau lebih lama pada saat menjadi lalatnya. Siklus hidup bsf dapat dilihat pada gambar di bawah ini : Pada gambar diatas dapat terlihat jelas bagimana fase hidup bsf dilalui disertai karakter dari setiap fasenya. Setiap waktu yang ditempuh setiap fasenya bersifat rata-rata (tidak mutlak) dan hal ini dipengaruhi oleh banyak faktor diantaranya adalah kondisi suhu dan kelembaban serta makanan yang mereka konsumsi. Fase lalat sangat singkat, bsf tidak makan dan hanya minum. Sang jantan akan mati setelah kawin lalu betina akan mati setelah bertelur dengan jumlah yang banyak. Jika kita merenungkan fase hidup lalat ini, apa yang menjadi tujuan mereka hidup? Mereka seakan hidup hanya untuk meninggalkan keturunan yang memiliki banyak manfaat bagi manusia, ba