Oksigen Terlarut (DO) Dalam Budidaya Ikan


 Oksigen Terlarut (DO) Dalam Budidaya Ikan


Oksigen terlarut (DO) merupakan salah satu parameter pertumbuhan ikan yang harus diperhatikan. konsentrasi DO dapat memengaruhi pertumbuhan dan konversi pakan serta mengurangi dayan dukung perairan. Bahayanya jika terjadi kekurangan konsentrasi DO dapat mengakibatkan penurunan produktivitas perairan & kematian ikan.

Adapun penyebab rendahnya DO dalam perairan antara lain kematian plankton secara massal, blooming plankton, cuaca berawan, pembalikan air di kolam yang disebabkan oleh angin & hujan deras, serta dekomposisi bahan organik oleh bakteri yang membutuhkan oksigen terlarut sehingga dasar kolam dalam kondisi anaerob.


Sumber: IG Konseling Perikanan (@puslatluhkp) 




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Prinsip Pengemasan Produk Berbahan Nabati dan Hewani

Mengenal Ikan Betutu