Mengenal Mangrove Jenis Sonneratia alba
Mengenal Mangrove Jenis Sonneratia alba
Sonneratia
alba adalah salah satu jenis
pohon yang hidup di hutan mangrove. Jenis yang merupakan famili dari
Sonneratiaceae ini memiliki nama daerah antara lain pedada, perepat, pidada,
bogem, bidada, posi – posi, wahat, putih, berapak, bangka, susup, kedada,
muntu, pupat dan mangge – mangge.
Klasifikasi :
Divisi :
Magnoliophyta
Kelas :
Magnoliopsida
Bangsa : Magnoliales
Suku :
Sonneratiaceae
Marga :
Sonneratia
Jenis : Sonneratia alba
Ciri-cirinya :
Ciri-cirinya :
- Pohonnya selalu hijau.
- Kulit kayunya berwarna putih tua hingga coklat.
- Tangkai bunga pohon ini tumpul dengan panjang 1 cm.
- Daun mahkota warnanya putih, mudah rontok.
Buahnya
seperti bola, ujung bertangkai dan terbungkus kelopak bunga.
Benang
sari banyak, ujung berwarna putih dan pangkalnya berwarna kuning
serta mudah rontok.Kelopak bunga 6 – 8, berkulit, bagian luar warnanya hijau
sedangkan di dalamnya kemerahan.
Akarnya
berbentuk kabel di bawah tanah dan muncul di atas permukaan tanah sebagai
akar nafas yang berbentuk kerucut tumpul.
Daunnya berkulit, bentuknya
bulat telur terbalik ujungnya membundar.
Sumber:
http://konservasi-laut.blogspot.co.id/2011/08/mangrove-sonneratia-alba.html
Komentar
Posting Komentar